KARANGANYAR_PAS - Dalam rangka upaya penimgkatan layanan kesehatan WBP serta keamanan dan ketertiban, regu pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan terus meningkatkan pengawasan dan kontrol pada ruang perawatan kesehatan WBP. Minggu (28/05).
Pelayanan Kesehatan merupakan salah satu hak yang wajib diberikan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) selama mereka menjalani masa pidananya. dalam rangka peningkatan pemenuhan hak Warga Binaan dalam mendapatkan layanan kesehatan, Kepala regu pengamanan dan anggota beserta Petugas Kesehatan melaksanakan giat kontrol kesehatan pada ruangan triage.
Baca juga:
Vaksin Booster Itu Penting, Apa Alasannya?
|